Akhir tahun 2010 dan mungkin di awal tahun 2011 mungkin akan jadi pestanya para Metalhead. sejauh ini udah ada 3 band yang diagendakan untuk membuat Jakarta ber headbang ria. Dying Fetus 18 september 2010, Exodus 29 september 2010, dan Iron Maiden (rencana nya sekitar awal februari 2011, belum keluar kabar pastinya. kita berdoa saja).
dalam rangka persiapan untuk ber headbang, thrashing, dan slamming sampe pol, gw nyoba untuk ngasih recommend lagu lagu yang pas buat headbang. Enjoy this :
- Metallica : Motorbreath
- Sepultura : Kaiowas
- Anthrax : Got the time
- Protest The Hero : Sequia throne
- Slayer : Cult
- Motorhead : Rockout
- Iron Maiden : 2 minutes to midnight
- Siksakubur : Parade luka
- In Flames : Cloud connected
- Seringai : Puritan
- Caliban : Arena of Concealment
- Arch Enemy : Silent wars
- Pantera : Domination
- Metallica : One
- Iron Maiden : Fear of the dark
- Killswitch engage : When darkness fall
- Kreator : Enemy of God
- Metallica : Fight Fire With Fire
- Motorhead : We are the road crew
- Anthrax : Madhouse
- Seringai : Psikedelia diskodoom
- Tengkorak : Jihad soldier
- Sepultura : Inner self
- Mastodon : Sleeping giant
- Lamb Of God : Walk with me in hell
- Hatebreed : In ashes they shall reap
- Kreator : Hordes of chaos
- Megadeth : In my darknest hour
- Caliban : Sick of running away
- Gigantor : Raped by rampage
- Children of Bodom - Needled 24/7
- Job For A Cowboy : Embedded
- Ronnie James Dio : Heaven and hell
- Komunal : Hitam semesta
- Slayer : War ensemble
- Iron Maiden : The number of the beast
- Motorhead : Killed by death
- Pantera - Walk
- Anthrax : A.I.R
- Killswitch Engage : Arms of sorrow
Mungkin segini dulu sedikit recommend dari gw, mungkin nanti ada part II nya. haha. \m/
- Yulio Abdul Syafik

1 comments on "Playlist for Headbanging"
cadas emang mas onta, ga tahan
Post a Comment